Dokumen kurikulum terdiri atas 2 macam.
Dokumen
Satu berisi tentang acuan pengembangan kurikulum yang memuat :
latar belakang, tujuan
dan prinsip pengembangan, tujuan pendidikan, struktur dan muatan kurikulum,
kalender pendidikan. Sedangkan
Dokumen Dua berisi tentang silabus dan Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP).
Secara lebih rinci dan lengkap dokumen tersebut
adalah sebagai berikut :
Dokumen 1
BAB 1. Pendahuluan
A. Latar Belakang dan Dasar Pengembangan
B. Tujuan Pengembangan dan Fungsi KTSP
C. Prinsip-prinsip Pengembangan KTSP
BAB 2. Tujuan Pendidikan
A. Tujuan Pendidikan
B. Visi dan Misi Sekolah
C. Misi Sekolah
BAB 3. Struktur dan Muatan Kurikulum
A. Mata Pelajaran
B. Muatan Lokal
C. Kegiatan Pengembangan Diri
D. Pengaturan Beban Belajar
E. Ketuntasan Belajar
F. Kenaikan Kelas dan Kelulusan
G. Pendidikan Kecakapan Hidup
H. Pendidikan Berbasis Kearifan Lokal dan
Global
BAB 4. Kalender Pendidikan
A. Minggu, hari dan jam efektif
Tidak ada komentar:
Posting Komentar